Main Article Content
Abstract
Tujuan: Studi ini bertujuan untuk mengidentifikasikan permasalahan-permasalahan yang terkait dengan pengelolaan bank sampah sekaligus menawarkan alternatif solusinya, yakni paradigma baru yang memperlakukan sampah sebagai sumber daya yang mempunyai nilai ekonomis.
Metode penelitian: Metodologi yang digunakan dalam studi ini termasuk dalam area penelitian kualitatif yang dipadukan dengan pendekatan Design Thinking yang merupakan pendekatan yang berpusat pada manusia (human centred approach).
Hasil dan pembahasan: Studi ini menghasilkan empat program yang bisa digunakan untuk mengelola bank sampah dengan lebih optimal, yakni: (1) model olahan sampah; (2) model pemberian reward; (3) tabungan online¸dan (4) model pencairan tabungan.
Implikasi: Implikasi dari studi ini adalah adanya perbaikan dan peningkatan layanan bank sampah kepada para anggotanya, yang sudah sesuai dengan kebutuhan mereka, sehingga peran anggota bisa lebih aktif, yang pada akhirnya akan memberi dampak pada penambahan penghasilan bagi anggota dan peningkatan kondisi lingkungan sekitar.
Keywords
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
References
- Anggraini, S., Siswanto, J., Sukamto. (2019). Analisis Dampak Pemberian Reward dan Punishment bagi Siswa SDN Kaliwiru Semarang. Mimbar PGSD Undiksha, Vol.7, No. 3.
- Anshor, S., Sugiyana, I., Sri, R. (2015). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Video Terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Geografi Siswa SMA Al-Azhar 3 Bandar Lampung. Jurnal Pendidikan Geografi Universitas Lampung.
- Ariani, N., Haryanto, D. (2010). Pembelajaran Multimedia di Sekolah. Jakarta: PT. Prestasi Pustakaraya.
- Astriani, L., Mulyanto, Taufik, M., Bahfen, M., Dityaningsih, D. (2020). Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Melalui Produk Kreatif dari Pengelolaan Sampah Plastik. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM Universitas Muhammadiyah Jakarta. E-ISSN 2714-6286.
- Aziz, A., Gumilang, S. (2018). Rancangan Fitur Aplikasi Pengelolaan Administrasi dan Bisnis Bank Sampah di Indonesia. Prosiding Konferens Nasional Sistem Informasi (KNSI), ISSN 208-213.
- Herianti. (2009). From Trash to Fashion: 25 Kreasi Limbah Plastik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
- Kanifah, A., Susanto, H., Saputra, A. (2020). Pengaruh Pemberian Hadiah Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam SMK Darul Istiqomah, Ngumpul Balong, Ponorogo. Journal on Islamic Education, Vol. 4, No. 1, ISSN 2655-7949.
- Knapp, J. (2018). Sprint. Yogyakarta: PT. Bentang Pustaka.
- Munizu, M., Sumardi, Tajudin, M. (2017). Kajian Ekonomi Program Bank Sampah di Makassar. Jurnal Inovasi dan Pelayanan Publik Makassar, Vol. 1, No. 1, Januari – Juni.
- Parlindungan, D., Mahardika, G., Yulinar, D. (2020). Efektivitas Media Pembelajaran Berbasis Video Pembelajaran Dalam Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) SD Islam An-Nuriyah. Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM Universitas Muhammadiyah Jakarta. E-ISSN 2745-6080.
- Pariatamby, A., Tanaka, M. (2014). Municipal Solid Waste Management in Asia and the Pasific Island: Challenges and Strategic Solutions. Singapore: Springer-Verlag.
- Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 81 Tahun 2012 Tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah Rumah Tangga.
- Sustainable Development Goals (SDGs). https://sdgs.un.org/goals (diakses pada tanggal 28 Februari 2022).
- Sutrisno, B., Nora, L., Hanifah, A. (2019). Pelatihan Desain Produk Daur Ulang Pada Komunitas Bank Sampah Peduli Lingkungan Kelurahan Pancoran Mas Kota Depok. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM Universitas Muhammadiyah Jakarta. E-ISSN 2714-6286.
- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 tahun 2008 Tentang Pengelolaan Sampah.
- Vijayalakshmi, M. (2020). Modern Waste Management Techniques: A Critical Review. Conference Paper at IOC-2020 Innovation and Sustainability Through E-STEM. ISBN 978-93-88568-22-7.
- World Health Organisation (WHO). (2018). Health-care Waste, https://who.int/news-room/fact-sheets/detail/health-care-waste (diakses pada tanggal 28 Februari 2022).